Rabu, 04 November 2020

BAHASA INDONESIA

 

Materi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Mata Pelajaran Bahasa Indonesia kelas XI TKJ. Tanggal 20 Juli 2020 - sekarang

Pembahasan Tentang :
  1. Teks Prosedur
  2. Teks Eksplanasi
  3. Teks Ceramah  
  4. Teks Cerita Pendek (Cerpen) 
 
Buku Pelajaran Bhs. Indo kelas XI TKJ  bisa klik link disamping
 
Tugas & Kegiatan Teks Prosedur adalah sbb :
 
A). Tugas 1 dan Tugas 2 (20-30 Juli 2020)
Bacalah Buku Bahasa Indonesia Kelas XI Bab 1 Menyusun  Prosedur dari halaman 7-36!

Simaklah video pembelajaran tentang teks prosedur sebagai pelengkap!

Jawablah /kerjakan perintah di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan lengkap tentang materi teks prosedur!

1.       Jelaskan Pengertian Teks Prosedur!
2.       Sebutkan tiga sinonim kata prosedur!
3.       Sebutkan unsur-unsur  struktur teks posedur!
4.       Jelaskan tiap-tiap unsur struktur  teks prosedur!
5.       Sebutkan lima unsur kebahasaan teks prosedur!
6.       Jelaskan yang dimaksud pernyataan imperatif!
7.       Tulislah akhiran dan partikel pembentuk pernyataan imperatif!
8.       Buatlah tiga contoh pernyataan imperatif!
9.       Tulislah masing-masing empat kata teknis dari topik:
a.       sepakbola
b.      film
c.       musik
10.   Sebutkan empat konjungsi yang bermakna penambahan!
11.   Tulislah contoh  masing-masing satu kalimat!
12.   Tulislah dua contoh kalimat yang menggunakan partikel yang bermakna penambahan!
13.   Jelaskan yang dimaksud pernyataan persuasif! Buatlah tiga contohnya!
14.   Buatlah prosedur penggunaaan suata alat (lihat di bengkelmu pilih satu)  dengan  memperhatikan rincian yang meliputi warna, ukuran, dan jumlah!
15.   Sebutkan tiga tema teks prosedur!
16.   Tulislah dua contoh tiap tema!
 
 
B). Bacalah Buku Bahasa Indonesia Kelas XI Bab 1 Menyusun  Prosedur dari halaman 7-36!

Simaklah video pembelajaran tentang teks prosedur sebagai pelengkap!

Jawablah /kerjakan perintah di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan lengkap tentang materi teks prosedur!

1.       Jelaskan Pengertian Teks Prosedur!
2.       Sebutkan tiga sinonim kata prosedur!
3.       Sebutkan unsur-unsur  struktur teks posedur!
4.       Jelaskan tiap-tiap unsur struktur  teks prosedur!
5.       Sebutkan lima unsur kebahasaan teks prosedur!
6.       Jelaskan yang dimaksud pernyataan imperatif!
7.       Tulislah akhiran dan partikel pembentuk pernyataan imperatif!
8.       Buatlah tiga contoh pernyataan imperatif!
9.       Tulislah masing-masing empat kata teknis dari topik:
a.       sepakbola
b.      film
c.       musik
10.   Sebutkan empat konjungsi yang bermakna penambahan!
11.   Tulislah contoh  masing-masing satu kalimat!
12.   Tulislah dua contoh kalimat yang menggunakan partikel yang bermakna penambahan!
13.   Jelaskan yang dimaksud pernyataan persuasif! Buatlah tiga contohnya!
14.   Buatlah prosedur penggunaaan suata alat (lihat di bengkelmu pilih satu)  dengan  memperhatikan rincian yang meliputi warna, ukuran, dan jumlah!
15.   Sebutkan tiga tema teks prosedur!
16.   Tulislah dua contoh tiap tema!
Bacalah Buku Bahasa Indonesia Kelas XI Bab 1 Menyusun  Prosedur!

Simaklah video pembelajaran tentang teks prosedur sebagai pelengkap!

Jawablah /kerjakan perintah di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan lengkap tentang materi teks prosedur!



1.       Sebutkan langkah-langkah menyusun teks prosedur!
2.       Mengapa kita harus benar-benar memahami suatu prosedur?
3.       Apa yang akan terjadi jika kita salah membuat teks prosedur?
4.       Mencakup apa sajakah kegiatan menyunting teks prosedur? Sebutkan tiga!
5.       Tulislah dua contoh kesalahan dalam pembentukan kata dan tulislah pula pembetulannya!
6.       Tulislah contoh kalimat tidak efektif dan ubahlah menjadi kalimat efektif!
7.       Tulislah dua contoh kesalahan dalam menggunakan ejaan dan kemudian perbaikilah!
8.       Carilah informasi kemudian tulislah contoh prosedur yang ada di rumahmu, misalnya: minum obat, penggunaan alat (blender, magic com, hp, dll)!
 

Tugas & Kegiatan Teks Eksplanasi adalah sbb
 

A). Kegiatan

Jawablah pertanyaan di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan materi Teks Eksplanasi . Gunakan kalimat yang sistematis

Contoh

Jelaskan teks eksplanasi!

Jawab  :Teks eksplanasi adalah ……………………………………………………………………………………

1.    Jelaskan pengertian teks eksplanasi!
2.    Sebutkan dan jelaskan struktur yang membangun teks eksplanasi dengan benar!
3.    Apa yang dimaksud dengan hubungan kausalitas dalam teks eksplanasi?
4.    Apa fungsi fakta dalam teks eksplanasi?
5.    Sebutkan dan jelaskan kaidah kebahasaan teks eksplanasi!
6.    Apakah yang dimaksud dengan kata denotatif? Berilah tiga contoh kalimatnya!
7.    Buatlah tiga kalimat yang menggunakan konjungsi kausalitas!
8.    Buatlah tiga kalimat yang menggunakan konjungsi kronologis!
9.    Buatlah tiga kalimat yang menggunakan kata ganti benda!
10.     Buatlah tiga kalimat yang menggunakan kata kerja pasif!
11.    Tulislah contoh:

a.    Teks eksplanasi fenomena alam
b.    Teks eksplanasi fenomena sosial


Tugas & Kegiatan Teks Ceramah adalah sbb

A). Kegiatan

Jawablah pertanyaan di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan materi Teks Ceramah . Gunakan kalimat yang sistematis

Contoh

Jelaskan teks ceramah!

Jawab  :Teks ceramah adalah ……………………………………………………………………………………

1.         Jelaskan pengertian ceramah!
2.         Jelaskan perbedaan pidato dan khotbah!
3.         Sebutkan dan jelaskan jenis-jenis informasi dan permasalahan aktual dalam teks ceramah!
4.         Apakah yang dimaksud dengan kalimat majemuk bertingkat?
5.         Buatlah kalimat majemuk hubungan akibat yang ditandai oleh kata penghubung:

a.    sehingga

b.    maka.

6.         Buatlahdua kalimat majemuk hubungan cara yang ditandai oleh kata penghubungdengan!
7.         Buatlah kalimat majemuk hubungan sangkalan yang ditandai oleh konjungsi:
a.    seolah-olah

b.    seakan-akan.

8.         Buatlah kalimat majemuk hubungan kenyataan yang ditandai oleh konjungsi:
a.    padahal

b.    sedangkan.

9.         Buatlah dua kalimat majemuk hasil yang ditandai oleh konjungsi makanya!
10.     Buatlah kalimat majemuk hubungan penjelasan yang ditandai oleh kata penghubung:

a.     bahwa

b.    yaitu.

11.     Buatlah dua kalimat majemuk hubungan atributif, ditandai oleh konjungsiyang!
12.     Sebutkan dan jelaskan struktur teks ceramah!
13.     Sebutkan dan jelaskan kaidah kebahasaan teks ceramah!
14.     Buatlah masing-masing satu contoh kalimat dari kaidah kebahasaan teks ceramah!
15.     Sebutkan dan jelaskan tujuan umum ceramah!


Tugas & Kegiatan Teks Cerita Pendek adalah sbb

A). Kegiatan

Jawablah pertanyaan di bawah ini dalam buku catatan sehingga menjadi catatan materi Teks Cerpen. Gunakan kalimat yang sistematis

Contoh

Jelaskan teks cerpen!

Jawab  :Teks cerpen adalah ……………………………………………………………………………………........................................


1.      Apa yang Anda ketehui tentang  teks  cerita pendek dan berapakah jumlah kata maksimal dan minimal dalam teks cerita pendek?
2.      Sebutkan  5 pertanyaan yang  digunakan untuk memahami isi cerpen!
3.      Bacalah cerpen  “Robohnya Surau Kami” halaman 103  dan tentukan nilai yang terkandung didalamnya!
4.      Hal apa saja yang menjadikan cepen menjadi menarik dan bermakna bagi khalayak?
5.      Unsur apa sajakah yang membangun teks cerita pendek?
6.      Jelaskan unsur yang membangun pada cerpen!
7.      Jelaskan struktur teks cerita pendek!
8.      Mengapa cerpen tergolong dalam jenis teks naratif?
9.      Buatlah 2 kalimat  dengan menggunakan kata yang bermakna lampau!
10.   Buatlah 2 kalimat dengan menggunakan kata yang menyatakan urutan waktu!

Demikianlah kegiatan PJJ Bahasa Indonesia selama Pandemi ini. Terimakasih😎😎

 

 

0 komentar:

Posting Komentar

Contact

Tentang Saya

Nama Saya Muhammad Zaky Afrizal Rachmat, saya dilahirkan di tanah Jawa Barat - Indonesia yaitu di Cianjur pada tanggal 26 Mei 2004. Saya Anak pertama dari 2 bersaudara, saya sekarang tinggal di Jl.Abdinegara Kec. Tegal Barat - Kota Tegal Kode Pos (52113). Saat ini saya menjadi bagian dari siswa SMK Negeri 3 Kota Tegal yang mengambil jurusan Teknik Komputer Jaringan (TKJ).

Adress:

Jl. Abdinegara Kec. Tegal Barat-Kota Tegal

Work Time:

Monday - Saturday from 8am to 5pm

Number Phone:

0814 7665 2656

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

Konfigurasi IP Address, NAT, dan DNAT pada Router Cisco

  Konfigurasi IP Address, NAT, dan DNAT pada Router Cisco   A. Alat dan Bahan 1. Router Cisco 2. Switch manage Mikrotik 3. Kabel UTP 4. Kabe...